6/08/2013

USE CASE DIAGRAM

LAPORAN
 ANALISIS DESAIN OBYEK OREINETED


DISUSUN OLEH
NIM       : 115410138
Nama   : Hermawan
                                                                                                     
LABORATORIUM TERPADU
SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN DAN INFORMATIKA
AKAKOM YOGYAKARTA


2013/ 2014

PERTEMUAN KE-3
USE CASE DIAGRAM
A.  PEMBAHASAN

ü  Pelaksanaan Praktikum
Penjelasan :

Desain diatas merukan system bisnis e- commerce mengenai “Penjaulan Computer”.
Dari deskripsi diatas maka dapat ditentukan sebagai berikut :
Ø  Actor, system bisnis e- commerce mempunyai beberapa actor yaitu
ü  User Umum.
ü  Pembeli, yang merupakan Pewarisan dari user umum, yang telah tertarik dan ingin membeli produk yang ditawarkan.
ü  Karyawan Toko.

Ø  Use case, menggambarkan proses system (kebutuhan system dari sudut pandang user).
Dari usecase di atas menjelaskan:
ü  Yang di lakukan  User Umum adalah
1.      Melakukan registrasi, agar dapat masuk sebagai pembeli
2.      Melihat katalog,agar dapat melihat produk yang dijual

ü  Yang di lakukan  Pembeli (terbentuk dari pewarisan User Umum) adalah
1.      Transaksi Pembelian,
`           Pada use case Transaksi Pembelian akan muncul  Dependency, yaitu relasi <<extend>>, sehingga menghasilkan use case baru yaitu menerima invoice, dan use case menerima invoice dapat terbentuk oleh use case jumlah pembayaran dengan relasi <<extend>>.
2.      Melakukan Pembayaran, Pembayaran dilakukan dengan mentranfer uang.
3.      Mengisi Form Transaksi, digunakan pembeli untuk mengisi form transaksi barang yang dipesan.
Pada use case Mengisi Form Transaksi akan muncul 2 Dependency, yaitu relasi <<include>>, sehingga menghasilkan use case baru yaitu update stock . dan relasi <<extend>>, yang menghasilkan use case jumlah pembayaran. Serta use case jumlah pembayaran akan membentuk relasi <<extend>> sehingga menghasilkan use case baru yaitu menerima invoice.
4.      Login, digunakan untuk masuk ke system

ü  Yang dilakukan  oleh Karyawan Toko adalah
1.      Login, digunakan untuk masuk ke system
Pada use case login akan muncul Dependency, yaitu relasi <<include>>, sehingga menghasilkan use case baru yaitu verifikasi .
2.      Update status pembelian, digunakan oleh karyawan took untuk update status pembelian.
Pada use case Update status pembelian, akan muncul Dependency, yaitu relasi <<extend>>, sehingga menghasilkan use case baru yaitu Konfrimasi Pembayaran.

Keterangan :
Depency terbagi menjadi 2 yaitu
1.      Relasi Include adalah suatu use case untuk menggunakan fungsionalitas yang disediakan use case lain, atau suatu use case akan memicu ( men trigger) terjadi use case lain.
2.      Relasi Extend  adalah suatu use case memiliki kemungkinan untuk memperluas fungsionalitasnya dengan menggunakan fungsional yang disediakan use case lainnya.
Bedanya dengan relasi Include adalah pada Relasi Extend tidak harus terjadi yang diharapkan.

B.   TUGAS
ü  Pertemuan ke 3 (TIDAK ADA TUGAS), karena tugasnya sama dengan pertemuan ke 2
C.   LISTING
ü  Terlampir

Related Posts:

  • Larik Multi Dimensi v\:* {behavior:url(#default#VML);} o\:* {behavior:url(#default#VML);} w\:* {behavior:url(#default#VML);} .shape {behavior:url(#default#VML);} MODUL 14 ARRAY / LARIK MULTI DIMENSI A.   DASAR TEORI Kita… Read More
  • Kelas Dan Obyek II v\:* {behavior:url(#default#VML);} o\:* {behavior:url(#default#VML);} w\:* {behavior:url(#default#VML);} .shape {behavior:url(#default#VML);} MODUL 16 KELAS DAN OBYEK II A.    DASAR TEORI Seb… Read More
  • SEKUENSI   MODUL VI SEKUENSI a. DASAR TEORI   Sekuensi adalah pemrograman sederhana yang hanya dapat memecahkan masalah-masalah yang sederhana.         b.  Pembahasa… Read More
  • Kelas Dan Obyek I v\:* {behavior:url(#default#VML);} o\:* {behavior:url(#default#VML);} w\:* {behavior:url(#default#VML);} .shape {behavior:url(#default#VML);} Normal 0 false false false IN X-NONE X-NO… Read More
  • PEMROGRAMAN DENGAN JAVA LAPORAN PRAKTIKUM ALGORITMA DAN PEMROGRAMAN MODUL II DISUSUN OLEH NIM          : 115410138 Nama      : Hermawan SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN D… Read More

0 komentar:

Posting Komentar